Pesebak bola Lionel Messi tentu saja sudah banyak sekali orang mengenalnya. Seorang pemain kidal asal Argentina ini memiliki karir yang cukup tinggi. Sehingga banyak pula pengemar hingga disemua penjuru dunia. Bahkan banyak pula prestasi yang sudah didapatkan seorang Messi. Dari kiprahnya ini tentu ada fakta dari seorang idola.
Mega bintang sebagai pemain kidal ini sudah sangat mendunia namanya. Messi tentu saja memiliki kekuatan kaki kiri yang sudah tidak diragunakan lagi. Selain itu Messi pun sudah banyak mengukir sejarah dalam setiap pertandingan. Bahkan sudah pernah menjadi pemain terbaik dalam beberapa penghargaan sepak bola.
Kemampuan Messi sebagai seorang penyerang pun sudah tidak diragukan. Jika gocekan bola sudah dilakukan tentu akan membuat lawan cukup kuwalahan. Hal ini sudah menjadi ciri khas dari Messi untuk mencetak goal. Sehingga banyak pula lawan yang cukup segan dengan seorang bintang lapangan hijau ini.
Menjadi sosok yang diidolakan, tentu saja buka perjalanan sebentar bagi seorang Lionel Messi. Karena tentu saja ada perjalanan hidup yang harus dia lalui. Hal ini pun akan menjadi cukup menarik untuk diperbincangkan. Maka kali ini akan dibongkar fakta – fakta mengenai mega bintang yang sangat terkenal namanya.
Awal Pejalanan Dari Lionel Messi
Awal dari perjalanan sepak bola seorang Messi tentu saja bukan hal yang mudah untuk dilakukan. Hal yang pertama membuat ganjalan karir ini adalah fisik dari Messi. Seorang yang sudah sangat terkenal ini menderita kekurangan hormon pertumbuhan. Hal ini tentu saja membuat berkurangnya pertumbuhan dari tinggi badan.
Tidak hanya itu saja namun Lionel Messi pun mengalami beberapa komplikasi kesehatan. Untuk mengatasi masalah ini pun Messi harus disuntik dengan hormon pertumbuhan. Penyuntikan ini dilakukan melalui kakinya pada malam hari. Untuk biaya sendiri cukup mahal. Bahkan mencapai sekitar 21 juta dalam satu bulannya. Dan dilakukan dalam jangka 3 tahun.
Untuk awal karir Messi dalam sepak bola pun dimulai sejak umur 13 tahun. Messi mendapatkan kontrak pertama di serbet. Kejadian ini pun mendapatkan perhatian dari sekretaris teknis Barcelona, dan memutuskan untuk mengontraknya. Uniknya, karena saat kontrak tersebut tidak ada kertas, maka kontrak dilakukan di sebuah serbet.
Selanjutnya Messi pun menandatangani kontrak dengan Barcelona. Selain itu manajer dari Barcelona pun harus mencari fisioterapi untuk mengatasi kekurangan hormon pertumbuhannya. Dari sinilah puncak karir seorang Messi dimulai. Hingga saat ini bisa menjadi bintang laga pada setiap pertandingan dan mampu melanjutnya karirnya.
Pada saat Lionel Messi di Barcelona sempat ditawari untuk masuk pada tim nasional U-20 Spanyol. Namun dengan tegas Messi menolak tawaran tersebut karena merasa sebagai warga Argentina. Lalu debut dari Messi pun dimulai dari usia 18 tahun pada 2005. Saat itu Messi dimainkan pada menit 65 saat pertandingan melawan Hungaria.
Baca juga : 3 Fakta Dibalik Sosok Mario Teguh
Prestasi Dari Lionel Messi
Prestasi dalam sepak bola tentu bukan hal yang susah untuk didapatkan seorang Messi. Bisa dilihat pada tahun 2012. Dengan mencetak goal sebanyak 86, Messi mampu mencetak rekor dan mengalahkan rekor sebelumnya. Rekor ini di gadang gadang menjadi pencetak gol terbanyak sepanjang masa.
Tidak hanya itu saja, Lionel Messi pun memenangkan penghargaan sepatu emas Eropa. Penghargaan ini pun tidak hanya satu kali didapatkan. Namun hingga 3 kali. Kemudian seorang Messi pun memenangi 5 kali penghargaan FIFA Ballon d’Or. Dengan kemenangan tiga kali dari tahun 2010-2012 dan yang kelima pada tahun 2015.
Tidak hanya dalam dunia sepak bola, namun Messi pun memiliki prestasi di bidang lain. Seperti menjadi Duta UNICEF. Pada tahun 2010 Messi pun di tunjukan sebagai Duta Anak UNICEF. Hal ini memberikan pengaruh besar untuk bekerja dan mempromosikan agenda untuk anak – anak sedunia.
Messi sebagai duta anak pun telah mengunjungai banyak negara. Seperti Argentina, Haiti, dan Kosta Rika. Dari perjalanan ini Messi berusaha untuk memberikan informasi untuk meningkatkan kesadaran tentang masalah hidup anak – anak di dunia. Tidak hanya itu, namun Messi pun sudah menyumbankan uang dan rumah sakit anak di Rosario.
Memiliki Anak, Makanan Favorit Hingga Tatto Lionel Messi
Fakta selanjutnya dalah mengenai pernikahan dari Messi. Menikah dengan Antonella Roccuzzo dan memiliki 3 anak benama, Mateo Messi Roccuzzo, Thiago Messi dan Ciro Messi Roccuzzo. Dari ketiga anak ini Thiago lah yang mengikuti jejak Messi. Karena karir dari Messi pun membuat anaknya banyak diincar oleh banyak tim besar.
Untuk makanan favorit dari Lionel Messi adalah makanan sederhana. Namun tentu saja lezat rasanya, yaitu Milanesa Napolitana. Makanan hidangan Argentina ini terbuat dari Keju, tomat dan bawang. Selain itu Messi juga menyukai schintsel yang dimasak dengan saus racikan khusus terbuar dari tomat, bawang, merica dan oregano.
Kemudian tentu para pengemar akan sangat terbiasa dengan tattoo milik Lionel Messi. Tattoo yang ada di badannya memiliki gambar dari anggota keluarga. Seperti wajah ibunya dibahu kiri. Kemudian nama dan cetakan tangan dari anaknya pada betis kiri. Dengan begitu semangat bermain sepak bola mesi semakin tinggi.
Tentu saja tim tempat Messi bertanding saat ini menjadi tim andalan dalam judi online sepak bola. Karena tentu memberikan peluang besar untuk menang.
Demikian tadi adalah beberapa fakta yang cukup menarik dari Messi. Tidak hanya itu saja seorang Lionel Messi juga menjadi andalan pasangan pencetak goal terbanyak pada situs tersebut.
Comment here